Posted by ALFAJR TVFriday, March 30, 20180
comments
Bidang Media dan Informasi PCPM Minggir berhasil menerbitkan media informasi berupa Majalah Al Fajr. Meskipun baru bisa terbit sebanyak dua edisi, tetapi sambutan antusias ditunjukkan oleh warga persyarikatan. Sebagian membeli versi hardcopy sebagian ingin dikirimi versi PDF.
Berikut kami sertakan link Majala Al Fajr yang bisa didownload. Majalah Al-Fajr
Assalamu'alaikum... Dengan menyebut Asma Allah, perkataan jadi bermakna, kebaikan berbuah pahala. Selamat Datang di blog PCPM Kecamatan Minggir, media informasi, komunikasi dan dakwah. Semoga bermanfaat. Blog ini terbit sejak 31 Oktober 2012
0 comments:
Post a Comment